Sumber : Yasa Boga "Bolu & Kue
Bahan :
150 gr mentega (aku 75 gr margarin + 75 gr mentega)
175 gr gula bubuk
4 btr kuning telur
4 btr putih telur
3 bh pisang ambon, lumatkan campur dengan 1 sdm air jeruk nipis
Ayak & Campur :
225 gr tepung terigu segitiga
1 sdt baking powder
1/2 sdt soda kue
Cara :
- Siapkan loyang bulat diameter 24cm atau kotak 22x22x6cm, olesi lagi dengan margarin
- Kocok mentega, gula bubuk hingga lembut, masukkan kuning telur satu persatu sambil dikocok sampai putih mengembang
- Masukkan bergantian campuran bahan kering & pisang, aduk perlahan.
- Kocok putih telur
- Masukkan putih telur kedalam adonan tadi, aduk rata
- Panggang 50 menit dengan suhu 175 C.
No comments:
Post a Comment